Sulitnya Menembus Lokasi Jatuhnya Pesawat Sukhoi di Gunung Salak

Terpaksa Tidur di Tepi Jurang Sedalam 750 Meter

Sulitnya Menembus Lokasi Jatuhnya Pesawat Sukhoi di Gunung Salak
Wartawan Foto Jawa Pos, Raka Denny di tebing Gunung Salak, lokasi dekat jatuhnya pesawat Sukhoi Superjet 100, Jumat 11 Mei 2012. Foto: Jefri Tarigan for JAWA POS
Sekitar pukul 08.00, kami mulai perjalanan turun menuju Posko Pasir Pogor, tepatnya di Balai Embrio Ternak milik Kementerian Pertanian di Cipelang, Bogor. Lalu, sekitar pukul 12.30, kami mencapai Posko Cipelang.

Dalam perjalanan pulang tersebut, kami sempat bertemu Tim Charlie yang  beranggota sekitar 225 anggota TNI, Polri, Basarnas, PMI, dan pecinta alam yang naik melalui jalur pendakian Kampung Pasir Manggis di Cipelang. Melalui jalur tersebut, mereka diperkirakan bisa mencapai lokasi selama empat"lima jam. Mudah-mudahan pendakian mereka tidak seperti yang kami alami sebelumnya. (*/noe/c1/ari)

KEINGINAN menyajikan hasil liputan terbaik untuk pembaca membuat wartawan foto Jawa Pos Raka Deny Respati nekat mendaki puncak Gunung Salak Kamis


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News