Sultan Hamid II Diusulkan Jadi Pahlawan Nasional
Senin, 25 Juli 2016 – 16:55 WIB

Sultan Hamid II (kanan) dan Ida Anak Agung Gde Agung, Raja Gianyar (tahun 1949). FOTO: DOK.WikipediA
Nantinya, Mensos akan merekomendasikan kepada Presiden Joko Widodo. Presiden akan meminta Dewan Gelar mengkaji. "Setelah itu baru dikembalikan lagi ke presiden," kata Effendy.
Seperti diketahui, dua hari setelah HUT ke-103 Sultan Hamid II, Gubernur Kalbar Kornelis menandatangani surat rekomendasi Pemprov Kalbar untuk pengajuan pengusulan Sultan Hamid sebagai Pahlawan Nasional.
Sebelumnya, Wali Kota Pontianak Sutarmidji juga sudah meneken rekomendasi serupa sebagai syarat pengajuan.(boy/jpnn)
JAKARTA - Perjuangan memeroleh gelar pahlawan nasional untuk perancang Lambang Negara Elang Garuda Pancasila Sultan Hamid II alias Syarif Abdul Hamid
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- 5 Berita Terpopuler: Revisi UU ASN Mengubah Sesuatu, Ada Pasal yang Dipersoalkan, Honorer R2/R3 Keburu Pensiun
- Ma'aruf Amin Sebut Lebih Baik Kirim Bantuan Ketimbang Evakuasi Warga Gaza ke Indonesia
- Muncul Penolakan Soeharto Sebagai Pahlawan Nasional, Mensos Merespons Begini
- Cak Imin: Tadi Presiden juga Menelepon Saya
- Pernyataan Terbaru Mensos soal Soeharto Pahlawan Nasional
- Sufmi Dasco Ahmad Bicara Soal Isu Matahari Kembar, Begini Kalimatnya