Sultan Minta HB IX Tak Dikultuskan
Jumat, 13 April 2012 – 04:04 WIB
HB IX juga dikenal sebagai sosok yang bersahaja. Suatu hari, kenang HB X yang bernama kecil BRM Herrjuno Darpito, pada sebuah Sidang Umum MPR 1978, HB IX menggunakan kaus kaki yang longgar. Supaya tidak melorot, raja tersebut memasang karet gelang di ujung atas kaus kaki. Seorang wartawan memergoki sang raja yang berkaus kaki longgar.
"Bahkan, kalau almarhum di luar negeri, sering jalan-jalan mengelilingi hotel di musim dingin tanpa overcoat. Hebat" Tidak! Beliau melapisi dadanya dengan koran sebagai penahan udara dingin," lanjutnya.
HB X juga menilai sang ayah adalah sosok yang tak haus akan pencitraan. Sekadar dibuatkan buku biografi pun, seperti yang pernah diceritakan GBPH Joyokusuma pada Radar Jogja beberapa hari lalu, dia awalnya menolak. (hed/jpnn/c10/ttg)
JOGJAKARTA - Sri Sultan Hamengku Buwono (HB) X mengingatkan masyarakat agar tidak terjebak pada pengultusan HB IX. Sebab, menurut dia, HB IX tidak
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- LAZNAS Syarikat Islam dan BAZNAS Bersinergi Salurkan Rp 500 Juta untuk Palestina
- BAZNAS Angkat Kisah Guru Papua dalam Buku Mengajar di Batas Negeri
- Warga Angkatan 45 Geger, Romiah dan Bobi Mengaku Tidak Kenal
- Pentolan KKB Pembunuh Personel Satgas Elang Berani Nongol di Warung Depan Polres
- Sejumlah Wilayah Ini Wajib Waspada karena Efek Erupsi Gunung Semeru
- Jasa Raharja & Korlantas Polri Survei Kesiapan Pengamanan Nataru