Sultan Pendukung Bung Karno Punya Pesan Khusus untuk PDIP

Keinginan PDIP mendapat sambutan hangat dari Pangeran Muasjidinsyah. Kebetulan, dia merupakan pengagum Soekarno. Dalam berbagai kegiatan resmi, Pangeran Muasjidinsyah kerap menggunakan pin bergambar Soekarno di kerah baju. Menurutnya, Soekarno merupakan sosok yang sangat visioner.
“NKRI, Kesatuan ya, bukan yang lain-lain. Itu karena dia persatukan semua kerajaan-kerajaan, kesultanan-kesultanan. Bung Karno itu sangat menghargai dan menjunjung tinggi sejarah. Ingat yaa, Jas Merah!” ujar Pangeran Muasjidinsyah.
Dia menambahkan, sosok dengan karakter seperti Bung Karno sangat dirindukan saat ini. Karena itu, Pilkada diharapkan bisa melahirkan pemimpin yang bijaksana, arif dan adil.
Dia pun berharap agar Willy-Wahyudi yang diusung PDIP di Pilkada Kalteng bisa sejalan dengan kebijakan partai. Pangeran Muasdijinsyah juga sangat mendukung upaya PDIP membangun kebun raya dan kebun binatang di Kalteng jika Willy-Wahyudi terpilih pemimpin daerah itu. (jos/jpnn)
PANGKALANBUN – Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) ternyata tak hanya konsentrasi di politik. Partai pemenang Pemilu 2014 itu juga
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Gunung Ibu Erupsi, Semburkan Abu Vulkanik Setinggi 400 Meter
- Geger Mayat Tanpa Identitas di Lampung Selatan, Ini Ciri-cirinya
- Kirab Mahkota Binokasih Warnai Hari Jadi ke-543 Kabupaten Bogor
- Dilaporkan ke Polda Jateng, Bambang Wuragil Dituduh Telantarkan Anak
- Festival Budaya di Rumah Singgah Tuan Kadi, Harmoni Melayu & Seruan Peduli Lingkungan
- Pendaki Gunung Ranai Dievakuasi Setelah Terpeleset dan Mengalami Cedera Kaki