Sultan Sebut Hubungan Erat Indonesia-China Karena Kecakapan Diplomasi Presiden Jokowi

Sultan berharap kerja sama komprehensif China-Indonesia dapat terus ditingkatkan.
“Kami percaya presiden terpilih Prabowo Subianto akan mempertahankan kerja sama komprehensif kedua negara yang mengesankan ini,” ujar Sultan.
Menurut Sultan, Indonesia menghormati kebijakan one China policy dan upaya Pemimpin China dalam memainkan peran geostrategi secara signifikan di banyak kawasan. Terutama dengan pendekatan pembangunan ekonomi dan investasi di negara-negara berkembang.
“Dengan posisi diplomatik yang kuat di bidang ekonomi, China adalah pihak yang dihormati dan didengar oleh hampir semua pemimpin negara-negara yang bertikai. China sangat bisa diandalkan dalam mewujudkan stabilitas global yang damai dan maju,” ujar Sultan.(fri/jpnn)
Jangan Sampai Ketinggalan Video Pilihan Redaksi ini:
Wakil Ketua DPD RI Sultan B Najamudin mengakui hubungan erat Indonesia-China kembali terjalin baik karena kecakapan diplomasi Presiden Joko Widodo.
Redaktur & Reporter : Friederich Batari
- Menteri Prabowo Temui Jokowi, Jubir PSI: Silaturahmi Idulfitri kok Dicurigai?
- Menteri Prabowo Temui Jokowi, PSI: Itu Tradisi Demokrasi
- Menteri Merapat ke Rumah Jokowi, Muzani Gerindra: Pak Prabowo Tidak Merasa Terganggu
- Idrus Yakin Tidak Ada Matahari Kembar, Cuma Upaya Membenturkan Prabowo dan Jokowi
- Sekjen GibranKu Angkat Bicara Soal Tuduhan Ijazah Palsu Kepada Jokowi, Tegas
- 5 Berita Terpopuler: Ada Kabar Duka, BKN Ungkap Jumlah Penerbitan SK PPPK 2024, Siap Buka-bukaan?