Sumbar Kirim 1 Ton Rendang dan Rp 500 Juta ke Sulteng
Senin, 01 Oktober 2018 – 17:35 WIB
Untuk pengelolaan bantuan itu, BPBD Sumbar akan bekerja sama dengan Aksi Cepat Tanggap (ACT) Sumbar. "Agar dapat langsung sampai pada masyarakat korban gempa dan tsunami,"ujarnya.(ayu)
Pemerintah Provinsi dan masyarakat Sumatera Barat ikut berduka dan peduli atas bencana gempa dan tsunami yang melanda Palu dan Donggala, Sulawesi Tengah.
Redaktur & Reporter : Budi
BERITA TERKAIT
- Warga Sulteng Tak Pernah Lupa saat Ganjar Datang Membantu Gempa Donggala Kala itu
- Gempa Melanda Donggala Sulteng, BMKG: Tidak Berpotensi Tsunami
- BPKH Siapkan Hunian Bagi Penyintas Gempa di Sigi dan Donggala
- Warga Mengeluh Pembangunan Masjid Tersendat, Rusdy Langsung Turun Tangan
- Gempa Palu Hari Ini Capai Magnitudo 3 dan 2,1
- Tolong! Korban Gempa Juga Butuh Bantuan, Banyak yang Masih Tinggal di Tenda Darurat