Sumsel Jajaki Bangun Monorel
Koridor Ekonomi Sumatera Rp245,34 T
Rabu, 30 November 2011 – 14:40 WIB

Sumsel Jajaki Bangun Monorel
Untuk wilayah Sumatera, akan diwujudkan Sumatera High Way. Mulai dari jembatan Selat Sunda hingga ke Banda Aceh. "Kita berusaha keras ini terwujud dalam usaha mempercepat pembangunan ekonomi Sumatera," jelas Alex.
Menteri Perdagangan dan Kepala BKPM RI, Gita Wirjawan mengatakan, GPID dan SNII 2011, digelar untuk menyukseskan implementasi MP3EI (masterplan percepatan dan perluasan pembangunan ekonomi Indonesia). Acara mengambil tema Indonesia Regional Invesment Opportunities "Focus on economic corridors".
Menurutnya, pengembangan potensi ekonomi melalui enam koridor ekonomi yang telah ditetapkan. "Yakni koridor Sumatera, Kalimantan, Sulawesi, Papua Maluku, Jawa dan Bali-Nusa Tenggara,"ucap Gita. Pelaksanaan MP3EI difokuskan pada delapan program utama yaitu pertanian, pertambangan, energi, industri, kelautan, pariwisata, dan telematika. Serta pengembangan kawasan strategis.
"Koridor ekonomi Sumatera difokuskan menjadi sentra produksi dan pengolahan hasil bumi dan lumbung energi nasionaln"bebernya. Koridor Jawa merupakan pendorong industri dan jasa nasional, koridor Kalimantan sebagai pusat produksi dan pengolahan hasil tambang dan lumbung energi nasional.
PALEMBANG – Provinsi Sumatera Selatan berupaya menjadi provinsi pertama yang mewujudkan kereta monorel. Karenanya, awal 2012 provinsi terkaya
BERITA TERKAIT
- Tekan Peredaran Rokok Ilegal, Ini 2 Program yang Gencar Dilakukan Bea Cukai Malang
- Begini Penjelasan Bea Cukai soal Denda Pelanggaran Kepabeanan, Mohon Disimak!
- Bantu Mitra Pengemudi dan Merchant, Grab Menghadirkan Solusi Berbasis AgenticAI
- Bea Cukai Gencarkan Operasi Rokok Ilegal di Labuan Bajo dan Kediri, Ini Hasilnya
- IJMI Sebut Pekerja Sawit Indonesia Rawan Dieksploitasi
- KAI Logistik Optimalisasi Layanan Pra-Purna Angkutan BBM/BBK