Sumsel Punya Pusat Terapi Cedera Terbaik se-Asia Tenggara
jpnn.com, PALEMBANG - Geliat olahraga di Sumatera Selatan (Sumsel) tak hanya berkutat dengan event berkelas nasional maupun internasional.
Sumsel juga segera memiliki Swarna Dwipa Sport Hotel Injury and Therapy di Palembang yang sangat luar biasa.
Pusat terapi cedera untuk atlet dan masyarakat umum itu merupakan yang terbaik di Asia Tenggara.
Direktur PT Swarna Dwipa Augie Bunyamin mengatakan, konsep serupa ada di Bangkok, Thailand.
Namun, Swarna Dwipa Sport Hotel Injury and Therapy memiliki fasilitas yang jauh lebih lengkap.
Proyek itu dibangun di atas lahan seluas 2.800 meter persegi sejak enam bulan yang lalu.
Proyek yang sangat prestisius tersebut akan di-launching pada Mei 2018 mendatang.
Pusat terapi cedera itu memiliki kamar seperti hotel sebanyak 24 unit.
Geliat olahraga di Sumatera Selatan (Sumsel) tak hanya berkutat dengan event berkelas nasional maupun internasional.
- Pep Guardiola: Masa Buruk Ini akan Segera Berlalu
- Jadwal Timnas Indonesia di Grup B ASEAN Championship 2024
- Alasan Mantan Pelatih Timnas Malaysia Menerima Pinangan Persis Solo
- Piala AFF 2024: Mimpi Timnas Indonesia Menghapus Kutukan Runner Up
- Future Champions, Tantangan Seru untuk Calon Juara Bulu tangkis
- Dihantam Cedera Hamstring, Vinicius Jr Absen Bela Madrid Melawan Liverpool