Sungai Citarum Tahun Ini Ditargetkan jadi Cemar Ringan
Sabtu, 22 Februari 2020 – 00:38 WIB

Alat berat mengeruk sampah plastik dan sampah tanaman eceng pada bantaran Sungai Citarum di kawasan Cihampelas, Kabupaten Bandung Barat, Kamis (29/8/2019). Foto: ANTARA/NOVRIAN ARBI
Oleh karena itu, pihaknya sudah merancang penanganan sampah tersebut.
"Untuk tahun ini sampahnya itu sudah semakin menipis berkurang di sungai. Sungai kalau kita sudah bersih tetapi kan sifatnya insidentil," kata dia.
"Belum begitu jadinya, kadang-kadang ada oknum yang nakal seperti hujan begitu dia masih tetap ingin buang sampah ke sungai. Kami harus memastikan mau hujan mau tidak hujan, sungai bersih," kata dia. (antara/jpnn)
Pemerintah menargetkan status Sungai Citarum pada tahun ini bisa masuk menjadi cemar ringan.
Redaktur & Reporter : Rah Mahatma Sakti
BERITA TERKAIT
- Wamen Veronica Tan Minta Dokter Cabul Priguna Dihukum Maksimal
- Motor vs Mobil di Jalan AH Nasution Bandung, Wildan Prayoga Tewas di Tempat
- Peserta PPDS Diduga Perkosa Pasien, Anggota DPR Minta STR dan SIP Pelaku Dicabut
- Polisi Sita Sejumlah Obat Bius dari TKP Pemerkosaan Dokter Residen RSHS Bandung
- Polisi Olah TKP Pemerkosaan Dokter Priguna di RSHS Bandung
- Kasus Pemerkosaan Dokter PPDS Priguna Anugerah, 2 Pasien RSHS Bandung Jadi Korban Baru