Sungai Citepus Meluap, Pagarsih Bandung Banjir
Jumat, 13 Desember 2019 – 21:33 WIB
"Ada tiga rumah yang paling parah, termasuk rumah saya juga terendam setinggi dada," kata Atik.
Atik mengatakan banjir tersebut baru surut sekitar pukul 18.30 WIB. Sebagian warga hingga kini masih melakukan pembersihan rumah pasca diterjang banjir. (antara/jpnn)
Permukiman warga Kelurahan Cibadak di belakang Jalan Pagarsih, Kota Bandung dilanda banjir akibat Sungai Citepus meluap.
Redaktur & Reporter : Rah Mahatma Sakti
BERITA TERKAIT
- Banjir Merendam 2.014 Rumah di Kabupaten Bandung, 12.250 KK Terdampak
- Markas Judol di Leuwipanjang Bandung Digerebek, Berkamuflase jadi Toko Pakaian
- Detik-Detik Tabung Gas Meledak di Bandung, Terdengar seperti Bom, Toko Hancur
- Banjir Bandang Melanda Sejumlah Desa di Wilayah Selatan Karawang
- Bocah SD yang Terseret Arus Banjir Ditemukan Tim SAR Gabungan, Begini Kondisinya
- Sukarelawan Bantu Ridwan Kamil Tanam Pohon di Sungai, Cegah Erosi dan Banjir