Suntik Botox, Adakah Manfaatnya untuk Kesehatan?
jpnn.com - Suntik botox dikenal sebagai salah satu pilihan terapi dalam bidang kecantikan. Tujuan prosedur ini dilakukan adalah untuk mengurangi kerutan wajah.
Selain perihal kecantikan, sebagian orang mempertanyakan apakah terapi suntik botox juga memberikan manfaat kesehatan terhadap tubuh.
Cara kerja suntik botox
Suntik botox menggunakan racun yang disebut onobotolinumtoxinA yang secara sementara mencegah otot agar tidak bergerak. Racun ini diproduksi oleh mikroba yang menyebabkan botulisme, yaitu sejenis keracunan makanan.
Cara kerja dari prosedur ini adalah dengan mengeblok pengeluaran sinyal kimia saraf yang disebut sebagai asetilkolin. Sinyal kimia ini bertanggung jawab terhadap kontraksi otot, sehingga otot tetap relaks untuk sementara.
Prosedur ini kerap kali dilakukan untuk mengurangi kerutan di dahi dan sekitar mata.
Yang perlu menjadi perhatian, penggunaan botox tidak disarankan pada ibu hamil atau menyusui. Selain itu, botox juga tidak boleh digunakan pada orang yang alergi terhadap protein susu sapi.
Efek samping suntik botox
Selain perihal kecantikan, sebagian orang mempertanyakan apakah terapi suntik botox juga memberikan manfaat kesehatan terhadap tubuh.
- Gandeng Perusahaan Kecantikan Terkemuka di Korea, PYFAGROUP Bidik Pasar K-Beauty
- Sephora Rayakan Satu Dekade Keberagaman Kecantikan Memesona Indonesia, Ini Keseruannya
- David Lee Thompson Berikan Tips untuk Konsumen Terkait Overclaim Manfaat Produk Perawatan & Kecantikan
- Teknologi Laser Terbaru untuk Perawatan Kecantikan, Minimal Perlukaan Kulit
- Jele Minuman Kolagen: Solusi Kecantikan Kulit Antimainstream
- Diandalkan Banyak Generasi, Ristra Clinic Tawarkan Layanan Kecantikan Inovatif