Suntik Botox Bisa Sebabkan Depresi
Minggu, 14 April 2013 – 18:39 WIB

Suntik Botox Bisa Sebabkan Depresi
Penelitian sebelumnya oleh Dr Lewis menunjukkan, pengobatan mengurangi kerutan dengan botox bisa membuat penggunanya tertekan. Karena mereka tidak bisa mengekspresikan wajah secara alami.
Baca Juga:
"Ekspresi yang kita buat di wajah, sebenarnya mempengaruhi emosi yang kita rasakan. Pengobatan dengan botox, justru membuat pasien tidak mampu menunjukan ekspresi sesungguhnya," kata Lewis.
Menurut Lewis, setiap orang seharusnya mampu mengekspresikan wajah sesuai perasaan hati mereka. Namun karena botox, ekspresi pasien terkadang berbeda dengan suasana hatinya. Hal ini diyakini berpengaruh pada tingkat depresi pasien pada waktu-waktu tertentu.
"Seseorang harus lebih sering tersenyum dengan jujur, agar suasana hati mereka menjadi lebih baik," kata Lewis.(afz/jpnn)
WANITA yang tidak percaya diri, biasanya menggunakan cara instan suntik botox guna mempercantik wajahnya. Namun menurut penelitian, suntik botox
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- 7 Perbedaan Menarik Penggunaan Herbal untuk Alergi Makanan dan Debu
- Obati Sinusitis dengan Mengonsumsi 5 Herbal Ini
- 5 Rekomendasi Tempat Liburan Ramah Anak, Dekat di Jakarta
- 7 Perbandingan Herbal Lokal dan Obat Kimia untuk Batuk yang Perlu Anda Ketahui
- 7 Cara Mudah Mengolah Biji Ketumbar, Kolesterol Bakalan Tidak Berkutik
- Mencicipi Hidangan Khas Kerajaan di Royal Dinner Mangkunegaran Solo