Supadio Layak Punya Dua Landas Pacu
Selasa, 03 Januari 2012 – 22:48 WIB
JAKARTA – Ketua Umum Himpunan Pengusaha Muda Indonesia (HIPMI) Raja Sapta Oktohari, menjelaskan bahwa pembangunan Bandar Udara termasuk di Bandara Supadio, Kubu Raya, Kalimantan Barat, ada dua instansi yang terlibat. Dikatakan, suatu daerah tidak akan maju jika "pintu gerbangnya" kecil. “Maka dari itu harus memperbesar gerbang, baik itu udara maupun laut. Fasilitas infrastruktur akan memancing investasi masuk ke Indonesia maupun Kalbar," ujar putra Mantan Wakil Ketua MPR, Oesman Sapta Oedang, itu.
Menurut dia, untuk pembangunan run way atau landasan pacu, merupakan ranahnya Kementerian Perhubungan. Sedangkan pembangunan terminal merupakan ranahnya PT Angkasa Pura II.
Okto menjelaskan, sudah sepantasnya pemerintah berperan aktif memerjuangkan pembangunan atau rehabilitasi Bandara Supadio. Pengusaha muda asal Kalbar itu menegaskan, pembangunan Bandara Supadio akan memicu peningkatan investasi di Kalbar.
Baca Juga:
JAKARTA – Ketua Umum Himpunan Pengusaha Muda Indonesia (HIPMI) Raja Sapta Oktohari, menjelaskan bahwa pembangunan Bandar Udara termasuk di
BERITA TERKAIT
- Lina Mukherjee Akhirnya Bebas dari Penjara
- Bertolak ke Inhu, Irjen Iqbal Cek Langsung Kesiapan Pilkada, Ingatkan Soal Netralitas
- AKBP Isa dan Plt Bupati Rohil Gelar Cooling System untuk Wujudkan Pilkada yang Kondusif
- Eks Bupati Kuansing Sukarmis Divonis 12 Tahun Penjara
- Pastikan Pilkada di Banyuasin Lancar dan Aman, AKBP Ruri Tinjau Pengepakan Logistik
- Seusai Debat, Arfi-Yena Targetkan Menang 40 Persen Suara di Pilwalkot Bandung