Super Tajir, Raffi Ahmad Ingin Jadi Sponsor Pernikahan Rizky Billar dan Lesti
Kamis, 15 April 2021 – 20:49 WIB

Raffi Ahmad: Foto: Ricardo/jpnn.com
jpnn.com, JAKARTA - Presenter Raffi Ahmad mengaku bersedia menjadi sponsor pernikahan Rizky Billar dan Lesti Kejora.
Hal tersebut disampaikan Raffi Ahmad dalam vlog terbaru Rans Entertainment di YouTube.
Awalnya, suami Nagita Slavina itu menanyakan rencana pernikahan Rizky Billar dan Lesti.
"Lu jadi kapan nikahnya? Undang gue enggak sih?" tanya Raffi Ahmad, Kamis (15/4)
"Pasti (diundang)," jawab Rizky Billar.
Raffi Ahmad lantas menawarkan diri menjadi sponsor pernikahan Rizky Billar dan Lesti.
Dia bersedia membiayai pernikahan dua sejoli yang tengah populer tersebut.
"Rans Entertainment sponsor nih, siap," ucap Raffi Ahmad.
Presenter Raffi Ahmad mengaku bersedia menjadi sponsor pernikahan Rizky Billar dan Lesti.
BERITA TERKAIT
- 3 Berita Artis Terheboh: Raffi Ahmad Sampaikan Sebuah Pesan, Nunung Panik
- Wendi Cagur Dilarikan ke Rumah Sakit, Raffi Ahmad Sampaikan Sebuah Pesan
- Bandingkan Agnez Mo dengan Ariel NOAH dan Raffi, Ahmad Dhani: Mereka Tahu Berterima Kasih
- Rizky Billar, Lesti Kejora, Hingga Praz Teguh Ramaikan Program Ramadan di RCTI
- Ulang Tahun Ke-38, Raffi Ahmad Pengin ke Mesir untuk Lakukan Ini
- Shandy Purnamasari Bawa 100 Orang Jalan-Jalan ke Spanyol