Superketat, Pilgub Jatim Putaran Dua
Belum Berani Bilang Menang
Rabu, 05 November 2008 – 09:53 WIB
Putaran kedua pilgub ini, kata Eka, masih mengusung sentimen gender. Itu dibuktikan dari kecenderungan pemilih wanita yang sebagian besar memilih Kaji. Berdasar jenis kelamin, Khofifah masih menjadi favorit kaum Hawa. Terbukti, dia dipilih 48,68 persen pemilih, sementara Karsa 36,8 persen. Sisanya tidak memberikan jawaban.
Untuk pemilih lelaki, Karsa unggul. Pasangan yang diusung PAN, PD, dan didukung PKS itu dipilih 47,7 persen pemilih pria, sementara 35,5 persen lainnya memilih Kaji. Sisanya tidak memberikan jawaban.
Eka menyatakan, sebelum pencoblosan pihaknya melakukan survei awal. Dia menilai, popularitas Kaji terus meningkat seiring semakin dekatnya waktu pencoblosan. Bahkan, pada dua minggu terakhir, banyak swing voters yang beralih ke Kaji.
Dari hasil quick count Lembaga Survei Indonesia juga ada yang menarik. Beberapa daerah yang dikenal sebagai kantong PDIP maupun Kaji ternyata tidak utuh mendukung duet itu. Di Blitar, misalnya, Karsa malah unggul. Demikian juga di beberapa wilayah lain. Basis Karsa pun banyak ''dicuri'' Kaji.
SURABAYA - Jumlah penduduk Jatim mencapai 37 juta jiwa lebih. Sedangkan jumlah pemilih dalam pemilihan gubernur (pilgub) putaran kedua ini lebih
BERITA TERKAIT
- BPK Diminta Audit Dana Hibah Pemilu dan Pilkada 2024
- Percaya Diri Didukung Jokowi, Ridwan Kamil Yakin Bakal Menang
- Mak-Mak Majelis Taklim Dukung Rena Da Frina Pimpin Kota Bogor
- Asosiasi Lembaga Survei Presisi Sambut Poltracking Indonesia jadi Anggota Baru
- Ketua DPP NasDem Ajak Warga Teluk Merempan Dukung Afni Zulkifli-Syamsulrizal
- Kembali ke Solo, Kaesang Perkenalkan Respati-Astrid kepada Warga Pucang Sawit