Suporter Bikin Vietnam Keder
Sabtu, 19 November 2011 – 04:34 WIB

Foto: Dok.JPNN
Menanggapi calon lawan di semifinal, Vietnam, Aji menyatakan jika pertandingan malam nanti bakal berjalan seru dan menarik. Menurutnya, tim-tim yang lolos ke semifinal adalah kandidat juara di SEA Games kali ini. "Yang jelas semifinal berbeda dengan babak penyisihan. Vietnam adalah salah satu kandidat juara. Saya yakin pertandingan besok akan berjalan seru," tukasnya.
Baca Juga:
Pelatih timnas Vietnam Falko Gerd Gotz mengatakan jika timnya tidak pernah pilih-pilih lawan di semifinal dan siap menghadapi Indonesia. Tapi dengan terus terang Falko menyatakan jika timnya akan menghadapi laga yang sangat sulit malam nanti karena tidak hanya 11 pemain yang dihadapi di SUGB. Melainkan 12 pemain.
"Kita tidak hanya akan melawan 11 pemain. Tapi juga melawan pemain ke-12. Yaitu suporter Indonesia yang luar biasa," ujarnya.
"Di semifinal kami harus berikan seluruh konsentrasi dan tampil terbaik. Indoensia tim yang kuat," sambungnya. Dipastikan, malam nanti SUGBK yang berkapasitas sekitar 80 ribu seat akan kembali dipenuhi suporter Merah Putih.
JAKARTA - Laga hidup mati akan dijalani timnas Indonesia malam nanti. Di Stadion Utama Gelora Bung karno (SUGBK) tim besutan Rahmad Darmawan akan
BERITA TERKAIT
- Era Baru Timnas Basket Indonesia, David Singleton Dipercaya Jadi Pelatih di SEA Games 2025
- 4 Pemain All Stars Lengkapi Skuad SDN Srengseng 01 yang Dikirim SKF ke Gothia Cup 2025
- Jadi Sponsor Utama PBSI, BNI Dukung Tim Bulutangkis Indonesia Berlaga di Sudirman Cup 2025
- Liga 1: Andre Rosiade Merasa Semen Padang Sudah Diatur untuk Degradasi
- Fadil Imran Punya Target Tinggi, Fajar Alfian Cs Harus Tembus Final Sudirman Cup 2025
- Tanpa Jorji, Fajar Alfian cs Raih Kemenangan di Pertandingan Simulasi Sudirman Cup 2025