Suporter Geruduk Persebaya
Tuntut Pengurus Kontrak Freddy Lagi
Selasa, 23 Desember 2008 – 05:40 WIB

Suporter Geruduk Persebaya
Meski nilainya masih kecil, dia mengatakan bahwa jumlah sumbangan dari para suporter itu akan terus bertambah. ''Sebab, ini masih dari tiga korwil, yaitu Rungkut, Sidosermo, serta Boma (Bonek Mahasiswa). Sementara itu, di seluruh Surabaya ada sekitar 100 korwil,'' jelasnya dalam aksi yang berlangsung sekitar 40 menit tersebut.
Penggalangan dana tersebut, menurut Imron, dilakukan dengan sukarela oleh para suporter. Selain dengan cara itu, dia menjelaskan bahwa penggalangan dana dilakukan dengan menjual stiker Persebaya.
Namun, aksi suporter tersebut bertepuk sebelah tangan. Sebab, tidak ada seorang pun pengurus di mes kala demo itu dilakukan. Ketua Harian Cholid Ghoromah juga tidak mengetahui hal tersebut. ''Saya justru tahu dari Anda,'' katanya kepada Jawa Pos kemarin. Cholid belum bisa berkomentar soal aksi tersebut. (uan/ko)
SURABAYA - Berkurangnya kekuatan Persebaya akibat keputusan efisiensi dana memancing reaksi suporter. Mereka yang tergabung dalam Yayasan Suporter
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- LA Lakers Hancur Lebur di Gim 1 Babak Pertama NBA Playoffs
- Liga Inggris: Aston Villa Taklukkan Newcastle United 4-1
- Persija Menang, Persib Butuh 8 Poin, Cek Klasemen Liga 1
- Hasil NBA Playoffs: Nuggets Pukul Clippers, Pacers Hantam Bucks
- Marc Marquez Terus Mendominasi, Ducati Beri Warning kepada Pecco Bagnaia?
- Peringati HUT Ke-91, GP Ansor Gelar Gowes 91 Km, Menpora Sediakan Doorprize Umrah