Surat FIFA Coreng Muka PSSI
KPSI Ubah Kongres Tahunan jadi Pra Kongres
Kamis, 19 Januari 2012 – 06:15 WIB

Surat FIFA Coreng Muka PSSI
Tentu saja, karena adanya surat perintah untuk melaksanakan kongres tahunan, KPSI akhirnya batal menggelar Kongres Tahunan menyusul adanya surat FIFA yang meminta kepada PSSI untuk melaksanakan Kongres Tahunan sebelum 20 Maret 2012 tertanggal 13 Januari 2012 yang telah diterima PSSI.
Ketua KPSI Toni Apriliani mengatakan, pihaknya sangat menghormati dan menghargai surat FIFA dan AFC tersebut sehingga Kongres Tahunan akan diganti dengan Prakongres. ’’Jadi 21 Januari itu bukan Kongres Tahunan, tapi prakongres. Karena kami mematuhi perintah FIFA dan AFC agar Kongres Tahunan digelar sebelum 20 Maret,’’ katanya di kantor KPSI, Rabu (18/1).
Sementara itu, Sekretaris Jenderal KPSI Hinca Pandjaitan menambahkan, Prakongres dilakukan guna menghadapi Kongres Tahunan. ’’Artinya semua anggota baik vooters maupun non vooters diundang semua,’’ imbuhnya.
KPSI telah menetapkan tanggal tersebut (21 Januari 2012) untuk menggelar Kongres Tahunan. Akan tetapi, FIFA dan AFC mengingatkan agar PSSI segera melakukan Kongres Tahunan sebelum 20 Maret 2012.
JAKARTA-Masuknya surat FIFA ke PSSI dua hari lalu membuat pertarungan dua kubu stakeholder sepak bola Indonesia berubah. Komite Penyelamat Sepak
BERITA TERKAIT
- Final Four Proliga 2025: Hanya LavAni yang Belum Ternoda
- Arema Lakoni 2 Partai Kandang di Bali, Bukan Hanya Melawan Persebaya
- 2 Kartu Merah, Uzbekistan Juara Piala Asia U-17 2025
- Cek Klasemen Final Four Proliga 2025: Jakarta LavAni Belum Terkalahkan
- Heri TMJ Juara Batulicin Open 2025, Raih Hadiah Biliar Terbesar di Indonesia
- Kelsey Robinson Masih Belum Bisa Bawa Electric PLN Raih Kemenangan