Surat FIFA di Tangan, PSSI Tebar Ancaman
Siapkan Tindakan Tegas Terhadap LPI
Kamis, 13 Januari 2011 – 19:19 WIB
Besoes juga menegaskan, izin penyelenggaran kompetisi sepakbola profesional juga hanya dari PSSI, bukan Badan Olahraga Profesional Indonesia (BOPI). “Kami tidak mengenal BOPI. Bagaimana kalau nanti mau ada yang mau bikin kompetisi seperti itu lagi, BOPI kasih ijin?” sergah Besoes dalam jumpa pers yang juga dihadiri Ketua Harian BOPI, Haryo Yuniarto.
Menariknya, Yuniarto sendiri menegaskan bahwa menyangkut ijin penyelengaraan kompetisi profesional hanya PSSI yang berhak memberikannya. “Memang benar resminya dalam aturan FIFA hanya PSSI yang diakui. BOPI tak bisa mengambil alih peran PSSI,” katanya.(sto/jpnn)
JAKARTA — Persatuan Sepakbola Seluruh Indonesia (PSSI) makin percaya diri untuk menggusur keberadaan Liga Primer Indonesia (LPI). Pasalnya,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Daftar 33 Pemain Timnas Indonesia Proyeksi Piala AFF 2024, Ada 7 Nama Abroad
- Taklukkan AS Roma 1-0, Napoli Kembali ke Puncak Klasemen Serie A 2024/25
- Hasil Liga Spanyol: Menang 3-0 Atas Leganes, Madrid Naik Posisi 2 Klasemen
- Kevin Diks Menawan, FC Copenhagen Amankan 3 Poin
- Pertamina Eco RunFest 2024 Beri Dampak Positif, Mulai Lingkungan hingga Ekonomi
- Timnas Indonesia Dinilai Janggal Belum Mengumumkan Skuad Piala AFF 2024