Surat Terbuka Bang Fahri untuk Pegawai KPK, Silakan Disimak Isinya

jpnn.com, JAKARTA - Wakil Ketua DPR periode 2014-2019 Fahri Hamzah menuliskan surat terbuka yang ditujukan kepada pegawai KPK.
Surat terbuka itu diunggah Fahri di Instagram miliknya, @fahrihamzah, Senin (31/5).
JPNN.com telah meminta izin dari pemilik akun untuk memuat tulisannya untuk dipublikasikan.
Fahri mengawali tulisan dengan mengutip pernyataan Anna Eleanor Roosevelt yang berstatus istri dari Presiden ke-32 Amerika Serikat Franklin Delano Roosevelt.
Kutipan itu berbunyi "Otak besar bicarakan ide. Otak sedang bicarakan peristiwa. Otak kecil bicarakan orang."
Aktivis 1998 itu kemudian menyinggung reaksi berlebihan para pegawai KPK yang mengesankan lembaga antirasuah telah menjadi instansi politik.
"Kami rakyat hanya disuguhi opera sabun. Masalah tidak selesai, tetapi tetap harus tepuk tangan," tulis Fahri.
Wakil Ketua Umum Partai Gelora itu mengaku dahulu sempai marah-marah melihat tindak tanduk pegawai KPK.
Wakil Ketua DPR periode 2014-2019 Fahri Hamzah menuliskan surat terbuka yang ditujukan kepada pagawai KPK.
- Revisi UU Kejaksaan Menuai Pro dan Kontra, Pakar Sarankan Penundaan
- Penyidik KPK Menggeledah 2 Kantor di Lingkungan Pemkab Musi Banyuasin, Ini Hasilnya
- Absen Saat Sidang Praperadilan Hasto, KPK Dianggap Sedang Berniat Buruk
- KPK Periksa Roby Tan dalam Kasus Dugaan Korupsi Pengadaan IT
- KPK Tetapkan 5 Tersangka Korupsi Kredit LPEI, Kerugian Rp11,7 Triliun
- Usut Kasus Pajak, KPK Panggil Bos PT Wildan Saskia Valasindo dan Bahari Buana