Survei IDM: Tri Adhianto-Harris Bobihoe Diprediksi Menang di Pilwakot Bekasi

"Pasangan Heri Koswara-Sholihin hanya mendapatkan penilaian dari 24,6 persen responden, sedangkan pasangan Uu Saeful Mikdar-Nurul Sumarheni hanya mendapat penilaian dari 4,1 persen responden," bebernya.
Heru menambahkan tingginya elektabilitas pasangan Tri Adhianto-Harris Bobihoe berkorelasi positif dengan tingkat kepuasan masyarakat terhadap kinerja Tri Adhianto selama memimpin Bekasi.
"Ketika ditanya tentang kepuasan mereka terhadap layanan pemerintah Kota Bekasi, 80,4 persen responden menyatakan puas, 13,4 persen tidak puas, dan 6,2 persen tidak memberikan jawaban," ujarnya.
Survei dilaksanakan pada periode 2-11 November 2024.Data survei ini diperoleh melalui wawancara tatap muka dengan menggunakan aplikasi survei yang dirancang khusus.
Sebanyak 1.800 responden dipilih secara acak dengan metode acak bertingkat atau multistage random sampling, memberikan margin of error sekitar ±2,31 persen dan tingkat kepercayaan 95 persen.(mcr10/jpnn)
Koordinator Survei Indonesia Development Monitoring (IDM) Heru Supriyatno mengatakan pasangan Tri Adhianto-Harris Bobihoe dipilih responden sebesar 48,7 persen
Redaktur & Reporter : Elvi Robiatul
- Hasil Survei Cigmark Tentang Ketua Wantimpres, Setia Darma: Jokowi Cocok dan Layak
- Survei LPI, Boni Hargens: Jokowi Tepat Jadi 'Penasihat Agung' Presiden Prabowo
- Banjir Bekasi Maret 2025, Kita Bukan Bangsa Pengendali Air?
- Petaka Banjir Bekasi Maret 2025, CCTV Lenyap dan Bendungan Peninggalan Belanda
- Investasi Properti di Tangerang Memberi Kontribusi Rp 50 T, IDM: Bukti Dampak Positif bagi Daerah
- Tanggapi Survei LPI, Pengamat Unhan: Survei Bagian dari Pendidikan Politik