Survei Indikator: Era Firli Bahuri, Masyarakat Lebih Percaya Jokowi Dibanding KPK
Minggu, 05 Desember 2021 – 23:00 WIB
Posisi keempat terdapat Mahkamah Agung (MA).
Disusul KPK, pengadilan, Mahkamah Konstitusi (MK), kejaksaan, MPR, DPD, DPR, dan partai politik.
Survei Indikator ini dilakukan pada 2.020 responden yang tersebar di 34 provinsi pada periode 2-6 November 2021.
Responden yang dipilih minimal berusia 17 tahun atau sudah menikah.
Penarikan sampel menggunakan metode multistage random sampling dengan tingkat kepercayaan 95 persen serta margin of eror sekitar 2,9 persen. (tan/jpnn)
Kamu Sudah Menonton Video Terbaru Berikut ini?
Indikator memotret turunnya kepercayaan publik terhadap KPK sejak lembagaantirasuah itu dipimpin Firli Bahuri.
Redaktur : Sutresno Wahyudi
Reporter : Fathan Sinaga
BERITA TERKAIT
- KPK Tetapkan Gubernur Bengkulu Tersangka, Ada Uang Rp15 M, Peras untuk Pilkada
- Info Terkini OTT KPK yang Menyeret Gubernur Bengkulu Rohidin Mersyah
- Prabowo Seorang Kesatria, Harus Tegas Hadapi Cawe-Cawe Jokowi di Pilkada
- Hmm, OTT di Bengkulu Diduga Terkait dengan Pungutan buat Pilkada
- Periksa Cagub Bengkulu Menjelang Masa Tenang, KPK Disebut Terima Orderan
- Pilwalkot Semarang 2024: Restu & Doa Jokowi untuk Yoyok-Joss