Survei: Ini Kebijakan Jokowi yang Paling Dibenci Publik
Kamis, 08 Oktober 2015 – 23:38 WIB
Di sisi lain, sebanyak 0,8 persen tidak menyukai pemerintah karena pembangunan kurang merata dan 0,7 persen responden menganggap tidak adanya ketegasan saat menghadapi masalah.
sedangkan 0,6 persen responden juga tidak menyukai pemerintah yang berganti-ganti kabinet dan 0,5 persen tidak setuju adanya oknum kepolisan yang masih melakukan pungli. Dari survei tersebut, yang menjawab di luar pertanyaan sebanyak 5,1 persen. Sedangkan yang tidak tahu dan tidak menjawab sebanyak 57,5 persen.(flo/jpnn)
JAKARTA – Setahun pemerintahan Joko Widodo dan Jusuf Kalla, sudah banyak hal yang dinilai publik. Melalui survei Indo Barometer terhadap 1.200
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Dukung Ketahanan Pangan, IsDB & IFAD Kembangan Pertanian Dataran Tinggi
- Program Upland Kementan Diharapkan Bisa Perkuat Ketahanan Pangan
- Pertamina Eco RunFest 2024 Sukses Digelar, Yayan: Hadiahnya Luar Biasa, ya
- Pertamina Eco RunFest Salurkan Donasi Kemanusiaan untuk Palestina, Sebegini Nominalnya
- Pak Gubernur Ini Menjadi Salah Satu yang Diamankan KPK, Kasusnya Diduga Pungutan Pilkada
- Warga Diimbau Waspada, Gunung Lewotobi Kembali Erupsi