Survei IPO : Tiga Nama Ini yang Diinginkan Responden Jika Ada Perombakan Kabinet
Sabtu, 04 Juli 2020 – 16:51 WIB

Presiden Joko Widodo bersama Wapres Ma'ruf Amin meminpin Sidang Kabinet Paripurna Antisipasi Dampak Perekonomian Global di Istana Bogor, Jawa Barat, Selasa (11/2). Foto : Ricardo/JPNN
Sebagai informasi, IPO melakujan survei di 135 desa di 30 provinsi Indonesia. Survei dilaksanakan pada periode 8 sampai 25 Juni 2020.
Survei IPO ini melibatkan 1.350 responden. Sementara itu, IPO menggunakan metodologi survei yaitu well being metodology dengan tingkat akurasi data dalam rentang maksimum 97 persen. (mg10/jpnn)
Tiga nama teratas tersebut memiliki rekam jejak cukup baik di mata publik, sehingga diinginkan untuk masuk dalam jajaran Kabinet Indonesia Maju.
Redaktur & Reporter : Aristo Setiawan
BERITA TERKAIT
- Matahari Kembar
- Sahroni Nilai Pertemuan Sespimmen Polri dengan Jokowi Kurang Pas, Begini Alasannya
- Lemkapi Minta Pertemuan Sespimmen dengan Jokowi Tak Dipolitisasi
- Peserta Sespimmen Menghadap Jokowi, Pengamat Singgung Dugaan Keterlibatan Polisi Pada Pilpres 2024
- Muncul Usulan Copot Menteri Terafiliasi Jokowi, Legislator PDIP: Berarti Ada Masalah
- Peserta Sespimmen Menghadap ke Jokowi, Pengamat: Berisiko Ganggu Wibawa Prabowo