Survei LSI: Jokowi Lebih Jujur, Prabowo Pintar
Selasa, 20 Mei 2014 – 16:24 WIB

Peneliti Lingkaran Survei Indonesia (LSI) Ardian Sopa (kanan) dan Fitri Hari dalam paparan hasil survei terbaru bertajuk "Head to Head Jokowi-JK versus Prabowo-Hatta dan Kampanye Negatif" di Jakarta, Selasa (20/5). Foto: Ricardo/JPNN.Com
Kemudian yang menilai Jokowi tidak peduli rakyat kecil sebesar 3,7 persen dan Prabowo 9,8 persen. Sedangkan dari sisi gagasan atau program, Prabowo lebih unggul dari Jokowi. Sebanyak 38,7 persen responden menilai Jokowi punya gagasan atau program sedangkan Prabowo 53,4 persen. Yang menilai Jokowi tidak punya program 42,4 persen dan Prabowo 35,5 persen.
Baca Juga:
“Jadi, lebih dianggap jujur, punya kemampuan menyelesaikan masalah dan peduli rakyat kecil. Prabowo dianggap pintar, tegas dan punya gagasan atau program,” paparnya. (boy/jpnn)
JAKARTA – Survei terbaru Lingkaran Survei Indonesia pimpinan Denny JA bertajuk "Head to Head Jokowi-JK versus Prabowo-Hatta dan Kampanye
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Pastikan Dana Haji Aman, Kepala BPKH: Kami Utamakan Transparansi dan Prinsip Syariah
- Siswa Sulawesi Tenggara Cerdas-Cerdas, Ini Reaksi Mendikdasmen
- GP Ansor Gaungkan Patriot Ketahanan Pangan Menjelang Puncak Harlah Ke-91
- Koalisi Masyarakat Sipil Mengecam Intervensi Anggota TNI di Kampus UI dan UIN Semarang
- Berdoa di PIK, Biksu Thudong Tebar Pesan Damai
- Pemerintah Fokus Tuntaskan Pengangkatan PPPK Tahap 1, Honorer R2/R3 Keburu Pensiun