Survei LSN : Gerindra Sodok Partai Golkar
Senin, 06 April 2009 – 16:14 WIB

Survei LSN : Gerindra Sodok Partai Golkar
Dari survei LSN juga dapat diketahui bahwa masyarakat yang sudah tahu pemilu digelar pada 9 April 2009 hanya mencapai 45,4 persen. Sisanya tak tahu pemilu digelar 9 April. Sedang yang tahu bahwa peserta pemilu ada 38 partai hanya 18,9 persen. Mayoritas tak tahu. Yang mengejutkan lagi, sebanyak 30,8 persen masyarakat tahunya cara memberikan suara masih dengan mencoblos, bukan dengan mencontreng. (sam/JPNN)
JAKARTA - Hasil survei terbaru Lembaga Survei Nasional (LSN) menempatkan Partai Gerindra di urutan ketiga setelah Partai Demokrat dan PDI Perjuangan.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Bank DKI Ajak Publik Tunggu Hasil Forensik Digital Bareskrim Polri
- 3 Hakim Kasus Suap Pembebasan Ronald Tannur Dituntut Penjara Sebegini
- Korban Dokter Kandungan Cabul di Garut Bertambah, Polisi Lakukan Pendalaman
- Petugas CAT Tes PPPK Tahap 2 Jangan Coba 'Main Mata' dengan Honorer
- PT SMI - eMudhra Berkolaborasi Hadirkan Identitas Digital dan Keamanan Siber Terlengkap di Indonesia
- Desa Mukti Sari Memanfaatkan Limbah Ternak untuk Kemandirian Energi