Survei LSPP: Elektabilitas Lucianty-Syaparuddin Unggul dari Pasangan Toha-Rohman
Sabtu, 12 Oktober 2024 – 16:04 WIB

Pasangan calon Bupati dan Wakil Bupati Musi Banyuasin Lucianty-Syaparuddin. Foto: source for JPNN.com.
Selain selalu menempati urutan pertama di setiap survey, Lucianty punya kualitas dan kapabilitas dibanding pesaingnya.
“Secara elektabilitas dan populartitas beliau (Lucianty) selalu tertinggi. Sebab, secara umum masyarakat melihat track record beliau dan komunikasi yang sangat baik, baik dengan masyarakat maupun dengan para petinggi partai," ungkap Musheni.(mcr35/jpnn)
Lembaga Studi Politik dan Pemilu (LSPP) merilis survei elektabilitas Cabup dan Wabup Muba, hasilnya, Lucianty-Syaparuddin unggul dari Toha Tohet-Rohman.
Redaktur : Budianto Hutahaean
Reporter : Cuci Hati
BERITA TERKAIT
- 7 Gugatan Hasil PSU Pilkada Sudah Masuk ke MK, Ini Daftarnya
- Bawaslu Temukan Logistik PSU Masih Belum Lengkap di Serang
- 9 Daerah Siap Gelar PSU Pilkada, Ini Pesan dan Harapan Wamendagri Ribka
- Kemendagri Tegaskan Komitmen Dukung Kelancaran PSU Pilkada 2024 di 6 Daerah Ini
- Gubernur Herman Deru Instruksikan Bawaslu Sumsel Awasi Ketat PSU Pilkada Empat Lawang
- Dugaan Politik Transaksional ke Oknum Penyelenggara Pilkada Papua Bakal Dilaporkan ke KPK