Survei Puskaptis: JK Paling Diminati Dampingi SBY
Senin, 20 April 2009 – 15:32 WIB

Survei Puskaptis: JK Paling Diminati Dampingi SBY
Untuk calon presiden, sebagaimana hasil survei Puskaptis pula, SBY masih menduduki posisi puncak dengan 87,50 persen, disusul Megawati Soekarnoputri dengan 5,83 persen, sementara posisi ketiga dan keempat ditempati Prabowo dan JK masing dengan 5 dan 1,67 persen.
Sedangkan untuk calon wakil presiden, seperti dipaparkan Husin, selain JK, Hidayat Nur Wahid dan Sri Sultan HB yang masih tiga teratas, ada juga Sri Mulyani dengan 10,31 persen, Prabowo (8,25 persen), Din Syamsudin (3,09 persen), dan terakhir Sutiyoso, Andi Mallarangeng dan Akbar Tandjung (masing-masing 2,06 dan 1,03 persen).
"Survei ini dilakukan menggunakan metode Multistage Random Sampling di 33 provinsi, dengan margin error kurang lebih 3 persen dan tingkat keyakinan 95 persen," terangnya mengakhiri. (fas/JPNN)
JAKARTA - Hasil survei Pusat Kajian dan Pembangunan Strategis (Puskaptis) menemukan indikator bahwa sosok Ketua Umum DPP Partai Golkar Jusuf Kalla
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Soal Ganti Wapres, PSI Minta Para Purnawirawan Hormati Kedaulatan Rakyat
- Hasil PSU Pilkada Siak Digugat, Bahlil: Golkar Kawal Kemenangan Afni-Syamsurizal
- Ketum Golkar soal Pilkada Siak 2024: Perempuan Muda Menang 2 Kali, Luar Biasa, Wajib Dikawal
- SCL Taktika Paparkan Hasil Quick Count Aulia-Rendi
- Ini Respons Ketua MPR Ahmad Muzani soal Usulan 3 April jadi Hari NKRI
- Bawaslu Sebut PSU Pilkada Serang Berjalan Lancar Meski Ada OTT Pelaku Politik Uang