Survei SMRC: Rakyat Makin Takut Bicara Politik
Minggu, 16 Juni 2019 – 17:41 WIB
“Sebagian besar jarang bicara politik,” pungkasnya.
Diketahui, survei SMRC kali ini digelar dengan responden warga yang berusia 17 tahun atau lebih atau yang sudah menikah dalam rentang waktu 20 Mei-1 Juni 2019. Metode survei yang digunakan adalah multistage random sampling dengan 1220 responden.
Kendati demikian, responden yang dapat diwawancarai secara valid 1078 atau 88 persen. Margin of error kurang lebih 3,05 persen dengan tingkat kepercayaan 95 persen. (jpc)
Video Viral hari ini:
Survei terbaru SMRC menunjukkan belakangan ini makin banyak masyarakat yang takut berbicara terbuka soal politik
Redaktur & Reporter : Adil
BERITA TERKAIT
- Milenial dan Gen Z Dukung Luthfi-Yasin, Kaesang Sebut Kartu Zilenial Perluas Jaringan
- Survei SMRC, Elektabilitas Pramono-Rano Lebih Unggul dari Ridwan Kamil-Suswono
- The Habibie Center Soroti Tantangan & Peluang Masa Depan Demokrasi
- Nurdin Halid Sebut Poltracking Mengutamakan Objektivitas & Kejujuran
- Riezky Aprilia Dukung Penguatan Transparansi Reformasi Birokrasi di Sumsel
- Pilkada 2024: AKBP Fahrian Ajak Personel jadi Pahlawan Demokrasi