Survei SSC: Risma, Prabowo, dan Ganjar Jadi Pilihan Kaum Milenial Untuk Gantikan Posisi Presiden Jokowi
Senin, 12 April 2021 – 19:20 WIB
Sekadar diketahui, survei SSC dilaksanakan sejak 5-25 Maret 2021. Survei digelar di 38 kabupaten/kota se-Jatim melibatkan 1.070 responden dengan metode stratified multistage random sampling dengan margin of error kurang lebih 3 persen dan tingkat kepercayaan sebesar 95 persen.
Video Terpopuler Hari ini:
Penentuan responden dari kalangan Millennials dalam setiap KK dilakukan dengan bantuan kish grid.(mcr12/jpnn)
Video Terpopuler Hari ini:
Risma, Prabowo Subianto, dan Ganjar Pranowo menjadi tiga tokoh favorit versi milenial untuk menjadi presiden pengganti Jokowi.
Redaktur & Reporter : Arry Saputra
BERITA TERKAIT
- Beredar Surat Instruksi Prabowo untuk Pilih Ridwan Kamil, Ini Penjelasannya
- Prabowo Bertemu MBZ, Targetkan Investasi Dagang Rp 158 Triliun
- Hasto PDIP Nilai Prabowo Sosok Kesatria, Lalu Menyindir Jokowi
- Prabowo Dinilai Berhasil Membawa Investasi Jumbo dan Gibran Sukses Jaga Stabilitas Politik di Tanah Air
- Prabowo Yakin Andra Soni Akan Membawa Banten Lebih Baik
- Survei FIXPOLL: Elektabilitas Toha-Rohman Unggul, Lucianty-Syafaruddin Anjlok