Survei TBRC: Airlangga, Bakal Capres Paling Diinginkan Masyarakat
Nama Airlangga Hartarto juga memiliki elektabilitas tertinggi sebagai tokoh bakal Capres 2024 didasarkan pada faktor pengalaman, kemampuan dan prestasi dengan perolehan 18,90 persen responden.
Selanjutnya, ada nama Prabowo Subianto yang dipilih oleh 9,20 persen responden, Ganjar Pranowo 7,40 persen responden dan Puan Maharani dipilih oleh 6,60 persen.
Selanjutnya ada nama Moeldoko yang juga dipilih oleh 6,60 persen responden, Gatot Nurmantyo 6,10 persen, Tri Rismaharini 5,30 persen.
Kemudian ada nama Anies Baswedan 4,40 persen, La Nyalla Mattalitti 3,70 persen, Sri Mulyani 3,30 persen, Ridwan Kamil 2,40 persen.
"Lalu, Agus Harimurti Yudhoyono dipilih oleh 2,30 persen responden, Khofifah Indar Prawansa 1,40 persen, dan terakhir ada nama Muhaimin Iskandar yang dipilih oleh 1,10 persen responden. Sedangkan yang belum memilih sebanyak 21,20 persen responden," tegas Yohanes.(fri/jpnn)
Jangan Sampai Ketinggalan Video Pilihan Redaksi ini:
Hasil survei TBRC menunjukkan 18,30 persen responden memilih Airlangga Hartarto sebagai bakal capres ke-8 RI.
Redaktur & Reporter : Friederich
- Paket Insentif Ekonomi dari Pemerintah Jadi Angin Segar bagi Industri Otomotif
- Berdampak Positif, Pemerintah Bakal Perpanjang Insentif PPN DTP bagi Sektor Properti
- PPN Jadi 12 Persen, Pakar: Paket Stimulus Ekonomi Akan Meringankan Beban Masyarakat
- Airlangga Dorong Koperasi Terus Tumbuh dan Beregenerasi
- Berlaku 1 Januari 2025, Pemerintah Pastikan PPN 12% Sasar Kelompok Barang dan Jasa Mewah
- Timnas Wing Chun Borong 15 Medali, Sampaikan Terima Kasih pada Airlangga