Survei Terbaru: Elektabilitas PSI Mengejutkan, 3 Partai Terancam Terdepak dari Senayan

Elektabilitas PPP dan PAN juga belum beranjak dan masih di bawah empat persen.
Keduanya masing-masing memperoleh elektabilitas 2,2 persen dan 2,0 persen.
Berbeda halnya dengan tiga partai tersebut, elektabilitas Partai Solidaritas Indonesia (PSI) terus mengalami kenaikan dan kini mencapai 5,7 persen.
"PSI diprediksi berhasil mengirim wakil ke DPR pada Pemilu mendatang," ujar dia.
Basis Dukungan NasDem Tergerus
Leonard menilai, keputusan NasDem mengusung Anies sebagai Capres 2024 telah menggerus basis dukungan terutama di kalangan pemilih nasionalis.
Upaya NasDem untuk mendapatkan coattail effect dari tingginya elektabilitas Anies juga belum terbukti, mengingat belum solidnya Koalisi Perubahan khususnya dalam menentukan cawapres pendamping Anies.
Sementara itu, PPP dan PAN sebagai rekan Golkar dalam Koalisi Indonesia Bersatu (KIB) tidak memiliki tokoh yang kuat untuk diusung sebagai capres.
"Bahkan nama-nama dari luar partai seperti Ganjar Pranowo, Erick Thohir hingga Sandiaga Uno yang terus didengungkan selain Airlangga Hartarto yang dijagokan Golkar," ucap Leonard.
Hasil survei terbaru menunjukkan elektabilitas PSI mengejutkan dan ada 3 partai politik berpotensi terdepak dari Senayan.
- Megawati Usulkan KAA Jilid II Bahas Kondisi Global dan Kemerdekaan Palestina
- Brando PDIP Minta Dispenda Kawal Ketat Kebijakan Pramono Turunkan Tarif BBM Kendaraan untuk Warga Jakarta
- Maqdir Sebut KPK Bangun Narasi Keliru Soal Peran Hasto dalam Kasus Harun Masiku
- Pemkot Kediri Minta Maaf soal Kesalahan Penulisan Jabatan Kaesang Pangarep
- Bikin Surat Lagi, Hasto Kian Yakin Perkara yang Menjeratnya sebagai Pengadilan Politik
- Sidang Lanjutan Hasto Kristiyanto Dihadiri Elite PDIP, Kepala Daerah, dan Keluarga