Survei Terbaru SMRC: Elektabilitas Ganjar Berubah Signifikan, Prabowo & Anies Stagnan
Rabu, 23 Agustus 2023 – 15:35 WIB

Ilustrator: Sultan Amanda/JPNN.com
Bulan lalu Prabowo memimpin dengan elektabilitas 46,7 persen, sedangkan Ganjar di angka 38,6 persen. Adapun pada survei terbaru tersebut, selisih elektabilitas kedua tokoh itu makin kecil.
“Ada kecenderungan (elektabilitas Prabowo, red) menurun. Selisih itu (antara Prabowo dengan Ganajr, red) makin kecil,” kata Deni.
Survei SMRC dilakukan pada 31 Juli hingga 11 Agustus 2023. Margin of error survei itu di kisaran 1,65 persen pada tingkat kepercayaan 95 persen.(mcr8/jpnn.com)
Kamu Sudah Menonton Video Terbaru Berikut ini?
Survei terbaru Saiful Mujani Research & Consulting (SMRC) menunjukkan jarak elektabilitas Prabowo dengan Ganjar mengkecil. Anies kalah dalam berbagai simulasi.
Redaktur : Antoni
Reporter : Kenny Kurnia Putra
BERITA TERKAIT
- Menteri Merapat ke Rumah Jokowi, Muzani Gerindra: Pak Prabowo Tidak Merasa Terganggu
- Semangati Hasto, Ganjar Hadir di Pengadilan Tipikor
- Soal Revisi Aturan TKDN, Gaikindo Sebut Industri Otomotif Berpotensi Ambruk
- Sekolah Rakyat
- Konon, Kader di Tingkat Bawah Meminta Megawati Jadi Ketum PDIP saat Kongres
- Megawati Tonton Teater di GKJ, Menterinya Prabowo Ikut Hadir