Survei Trust Sebut Pemerintahan Jokowi Belum Berhasil Memberikan Rasa Adil
Selasa, 01 Februari 2022 – 16:19 WIB
Di sisi ekonomi, sebanyak 35,3 persen responden menyatakan kondisi ekonomi Indonesia saat ini menengah dan 28,7 persen responden menyatakan kondisi ekonomi buruk.
"Selain itu, 30,8 persen responden menyatakan keadaan ekonomi saat ini dibanding beberapa tahun terakhir tidak ada perubahan," tuturnya.
Survei Trust Indonesia dilakukan pada 3 Januari 2022 hingga 12 Januari 2022 terhadap 1.200 orang yang mewakili semua provinsi.
Responden dipilih secara acak bertingkat dan diwawancara secara tatap muka dengan penerapan protokol kesehatan.
Hasil survei Trust Indonesia menyatakan pemerintah Jokoei belum berhasil memberikan rasa adil
BERITA TERKAIT
- Survei FIXPOLL: Elektabilitas Toha-Rohman Unggul, Lucianty-Syafaruddin Anjlok
- Puspoll Indonesia: Sumiatun-Ibnu Salim Unggul di Pilkada Lombok Barat
- Survei Elektabilitas Nasir-Wardan Unggul di Kampar, Wahid-Haryanto Moncer di Pekanbaru
- Hasil Survei Terbaru LSI soal Elektabilitas Paslon Pilkada Kota Bandung 2024, Tidak Mengejutkan
- Pilkada Lombok Timur: Elektabilitas Haerul Warisin-M Edwin Sudah Tak Terkejar
- Survei Axispol: Elektabilitas Muflihun-Ade Unggul di Pilkada Kota Pekanbaru