Surveyor Indonesia dan Jasa Marga Pacu Pengembangan Bisnis Non-Tol

"Terlebih, kerja sama ini merupakan bentuk nyata dari sinergi antar-BUMN dengan adanya nota kesepahaman ini, kami bisa bersama-sama menggali dan mengembangkan potensi besar yang dimiliki oleh masing-masing pihak,” ujar Cahyo.
Penandatanganan dilakukan oleh Direktur Komersial PT Surveyor Indonesia (Persero) Saifuddin Wijaya dan Direktur Utama PT Jasa Marga Related Business (JMRB) Cahyo Satrio Prakoso, di Kantor PT Jasa Marga Related Business, Jakarta, Kamis (30/9)
PT JMRB diberikan kepercayaan oleh induk usaha untuk mengembangkan kawasan di sekitar tol. Di balik fungsi utamanya tersebut, tol menyimpan potensi yang amat besar, termasuk bagi kawasan di sekitar atau koridor jalan.
Surveyor Indonesia sebagai BUMN memberikan jasa pemastian dan pelayanan yang menyeluruh khususnya dalam pengembangan bisnis non-tol. (mcr10/jpnn)
Kamu Sudah Menonton Video Terbaru Berikut ini?
PT Surveyor Indonesia (Persero) dan PT Jasa Marga Related Business untuk turut serta mendukung pengembangan bisnis non-jalan tol.
Redaktur & Reporter : Elvi Robia
- TASPEN Rayakan 62 Tahun Penuh Kepedulian, Beri Bantuan Kursi Roda ke Peserta Pensiun
- Telkom Tutup 2024 dengan Kinerja Positif, Pendapatan Konsolidasi Sebesar Rp150 Triliun
- PKSS Perkenalkan Contact Center 1500399 untuk Tingkatkan Kualitas Layanan Bisnis
- Strategi Bank Raya Memperkuat Layanan Digital, Lewat Kecanggihan Fitur & Kinerja
- 165.466 Kendaraan Meninggalkan Jabotabek saat Libur Panjang
- Setiawan Ichlas Disambut Hangat saat Mudik ke Palembang, Lihat Ada Pak Gubernur