Surya Paloh: Beliau Memberikan Dedikasi yang Besar dan Pikiran Perubahan
Rabu, 23 September 2015 – 15:03 WIB

Adnan Buyung Nasution. FOTO: DOK.IST
jpnn.com - JAKARTA - Sejumlah tokoh, sahabat dan keluarga Almarhum Adnan Buyung Nasution sudah berdatangan di Rumah Duka, Jl. Poncol Lestari No. 7, Lebak Bulus, Jakarta Selatan, Rabu (23/9). Salah satunya adalah Ketua Umum DPP Partai NasDem, Surya Paloh.
“Perjuangan beliau (Adnan Buyung Nasution, red) sudah banyak, beliau memberikan dedikasi yang besar, pikiran-pikiran perubahan ke depan itu di hargai. Bangsa Indonesia berduka hari ini,” kata Paloh di rumah duka. (23/9)
Pantauan JPNN.com di rumah duka, sejumlah tokoh yang datang melayat almarhum Bang Buyung tampak mimik wajah yang berduka.(mg4/jpnn)
Baca Juga:
JAKARTA - Sejumlah tokoh, sahabat dan keluarga Almarhum Adnan Buyung Nasution sudah berdatangan di Rumah Duka, Jl. Poncol Lestari No. 7, Lebak
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Jatam Sulteng Desak Perusahaan Lakukan Reklamasi di Tambang Nikel
- Prof Deby Vinski Pimpin Kongres Kedokteran Regeneratif di Eropa
- Alasan One Way Nasional Belum Dicabut Meski 80 Persen Pemudik Sudah Tiba di Jakarta
- Kasus Penyunatan Uang Kompensasi Sopir Angkot di Bogor Masuk Proses Hukum
- Demi Jemput Asisten Pribadi, Prabowo Diam-Diam ke Bengkulu
- Ahmad Luthfi Optimistis Jateng Mampu Memenuhi Target Produksi 11,8 Juta Ton Padi