Surya Paloh Tak Tanggapi Golkar
Senin, 18 Juli 2011 – 09:51 WIB

Surya Paloh Tak Tanggapi Golkar
JAKARTA – Ultimatum DPP Partai Golongan Karya yang meminta kepada kadernya di Nasional Demokrat untuk kembali atau tetap di Nasional Demokrat, belum menjadi perhatian dari pimpinan organisasi masyarakat tersebut. Ketua Umum Nasdem Surya Paloh yang notabene salah satu tokoh Partai Golkar memilih tidak berkomentar banyak atas peringatan itu. ”Nanti ada waktunya (menjawab surat peringatan itu),” ujar mantan Ketua Dewan Penasehat Partai Golkar itu sambil terus berlalu.
”Saya tidak mau berkomentar soal (ultimatum) itu,” kata Surya Paloh.
Baca Juga:
Surat peringatan dari Partai Golkar itu telah dikirim secara resmi ke seluruh perwakilan sejak 11 Juli lalu. Isinya, kader Golkar di Nasdem harus menentukan pilihan, apakah tetap di Nasdem, atau kembali ke Golkar. Batas waktu kepada kader Golkar untuk memberikan jawaban adalah pada 11 Agustus mendatang.
Baca Juga:
JAKARTA – Ultimatum DPP Partai Golongan Karya yang meminta kepada kadernya di Nasional Demokrat untuk kembali atau tetap di Nasional Demokrat,
BERITA TERKAIT
- Soal Ganti Wapres, PSI Minta Para Purnawirawan Hormati Kedaulatan Rakyat
- Hasil PSU Pilkada Siak Digugat, Bahlil: Golkar Kawal Kemenangan Afni-Syamsurizal
- Ketum Golkar soal Pilkada Siak 2024: Perempuan Muda Menang 2 Kali, Luar Biasa, Wajib Dikawal
- SCL Taktika Paparkan Hasil Quick Count Aulia-Rendi
- Ini Respons Ketua MPR Ahmad Muzani soal Usulan 3 April jadi Hari NKRI
- Bawaslu Sebut PSU Pilkada Serang Berjalan Lancar Meski Ada OTT Pelaku Politik Uang