Suryadharma Tak Buru-buru Deklarasi
Selasa, 07 Juni 2011 – 07:37 WIB
Jika nantinya memutuskan maju mencalonkan menjadi ketum untuk kali kedua, Suryadharma juga tidak akan buru-buru untuk mendeklarasikannya. "Insya Allah mungkin H-15 atau H-10 saya akan deklarasi setelah melihat perkembangan," tutur mantan Menkop dan UKM itu.
Baca Juga:
Beberapa nama memang sudah siap maju dalam pemilihan ketum PPP itu. antara lain Ketua DPP Ahmad Muqowwam dan Muchdi Pr. Menurut Suryadharma, situasi yang menghangat menjelang muktamar dianggapnya sebagai dinamika yang biasa.
Muktamar PPP rencananya akan dilangsungkan Bandung, Jabar. Suryadharma mengatakan, juga akan diadakan Munas Alim Ulama PPP sebagai masukan bagi pelaksanaan muktamar terkait asas Islam untuk PPP. Antara lain membahas hubungan Islam dengan Pancasila dan hubungan Islam dengan negara dan demokrasi. "Jadi asas Islam akan dipakai PPP seperti apa, akan dipertegas dalam muktamar," katanya. (fal)
JAKARTA - Pelaksanaan Muktamar Partai Persatuan Pembangunan (PPP) yang direncanakan awal Juli mendatang semakin dekat. Namun Ketua Umum PPP Suryadharma
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Hasto PDIP Sebut Kedekatan Anies dengan Pram-Doel Akibat Demokrasi yang Dikebiri
- Versi 4 Lembaga Survei: Peluang Pram-Doel Menang 1 Putaran Kian Lebar
- Ahmad Luthfi Tegaskan Komitmen Lindungi Hak Pekerja di Jawa Tengah
- Ceng Mujib Ajak Masyarakat Menciptakan Pilkada Aman dan Damai
- Luthfi Sudah Jadi Anak Buah Prabowo, Sudaryono Ajak Warga Menangkan di Pilgub Jateng
- Ahmad Luthfi: Kebijakan Publik Bukan Sekadar Angka, tetapi Sentuh Dimensi Kemanusiaan