Suryadharma Tak Buru-buru Deklarasi
Selasa, 07 Juni 2011 – 07:37 WIB

Suryadharma Tak Buru-buru Deklarasi
Jika nantinya memutuskan maju mencalonkan menjadi ketum untuk kali kedua, Suryadharma juga tidak akan buru-buru untuk mendeklarasikannya. "Insya Allah mungkin H-15 atau H-10 saya akan deklarasi setelah melihat perkembangan," tutur mantan Menkop dan UKM itu.
Baca Juga:
Beberapa nama memang sudah siap maju dalam pemilihan ketum PPP itu. antara lain Ketua DPP Ahmad Muqowwam dan Muchdi Pr. Menurut Suryadharma, situasi yang menghangat menjelang muktamar dianggapnya sebagai dinamika yang biasa.
Muktamar PPP rencananya akan dilangsungkan Bandung, Jabar. Suryadharma mengatakan, juga akan diadakan Munas Alim Ulama PPP sebagai masukan bagi pelaksanaan muktamar terkait asas Islam untuk PPP. Antara lain membahas hubungan Islam dengan Pancasila dan hubungan Islam dengan negara dan demokrasi. "Jadi asas Islam akan dipakai PPP seperti apa, akan dipertegas dalam muktamar," katanya. (fal)
JAKARTA - Pelaksanaan Muktamar Partai Persatuan Pembangunan (PPP) yang direncanakan awal Juli mendatang semakin dekat. Namun Ketua Umum PPP Suryadharma
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Pakar Hukum Abdul Chair Dorong MK Tetapkan Pemenang Pilkada Banggai Tanpa Kembali PSU
- Sespimmen Menghadap Jokowi, Pengamat Singgung Ketidaktegasan Prabowo Memimpin
- Gibran bin Jokowi Tak Berkontribusi, Wajar Ada yang Meminta Ganti
- Gus Khozin Kritik Tugu Titik Nol IKN yang Viral di Medsos
- Tuntut Keadilan, Ratusan Kader Gerindra Banggai Gelar Aksi di Polres
- Kepala Komunikasi Kepresidenan Hasan Nasbi Bakal Direshuffle?