Susno Belum Tentu Lapor Kapolri
Senin, 21 Februari 2011 – 06:06 WIB

Susno Belum Tentu Lapor Kapolri
JAKARTA - Rencana mantan Kabareskrim Komjen Susno Duadji untuk lapor pada Kapolri hari ini masih belum pasti. Alasannya, Susno masih harus menyelesaikan pledoi pembelaannya untuk persidangan pekan depan.
"Memang ada rencana ke Mabes. Tapi, masih didiskusikan soal waktunya," ujar pengacara Susno Duadji Ari Yusuf Amir. Rencana awal, Susno akan menghapad Kapolri Jenderal Timur Pradopo hari ini. "Saya kabari pagi-pagi besok (kalau jadi)," kata alumnus UII itu.
Menurut Ari, Susno benar-benar fokus menyiapkan pembelaan atas tudingan-tudingan Syahril Djohan. "Tentu beliau siap menjalankan tugas kembali sebagai anggota Polri. Beliau masih anggota aktif," katanya.
Di bagian lain, Mabes Polri tak mempermasahkan rencana Komisaris Jenderal Susno Duadji, mantan Kepala Bareskrim Polri, untuk "ngantor" di Mabes Polri pascabebas dari Rumah Tahanan Mako Brimob Kepala Dua, Depok, demi hukum.
JAKARTA - Rencana mantan Kabareskrim Komjen Susno Duadji untuk lapor pada Kapolri hari ini masih belum pasti. Alasannya, Susno masih harus menyelesaikan
BERITA TERKAIT
- Penyebab Utama Kartu Tes PPPK Tahap 2 Belum Bisa Dicetak, Jangan Panik ya
- Jaksa KPK Tuding Mbak Ita Potong Hak ASN Pemkot Semarang
- Heboh Pengeroyokan di Kantor Polsek, Kapolda Riau Langsung Copot Jabatan Anak Buah
- Tugas Kantor Komunikasi Presiden Dianggap Tumpang Tindih, Begini Reaksi Mensesneg
- Kader Gerindra di Banggai Minta Polisi Menindak Pelaku Persekusi
- Paus Fransiskus Meninggal, Prabowo: Dunia Kehilangan Sosok Panutan dalam Kemanusiaan