Susno Duadji Segera Diadili
Minggu, 25 Juli 2010 – 18:08 WIB

Susno Duadji Segera Diadili
Kepastian segera dididangnya Susno itu menyusul rampungnya berkas penuntutan yang disusun oleh jaksa peneliti. Kuasa hukum Susno, M Assegaf di Mabes Polri Minggu (25/7) sore menyatakan, rencananya jaksa akan segera melimpahkan berkas tersebut ke Pengadilan Negeri (PN) Jakarta Selatan. "Kalau tidak pekan depan, mungkin dua minggu lagi (Agustus-red),” ujarnya
kepada wartawan.
Seperti diberitakan sebelumnya, Susno Duadji ditetapkan sebagai tersangka oleh penyidik Bareskrim Polri dalam dugaan gratifikasi kala menangani kasus PT SAL Pekanbaru, Riau pada 2008 lalu. Jenderal bintang tiga itu diduga menerima suap sebesar Rp 500 dari pengacara Haposan Hutagalung.
JAKARTA - Jika tak ada aral melintang, mantan Kabareskrim Polri Komjen (Pol) Susno Duadji akan menjalani persidangan perdana dan duduk di kursi terdakwa
BERITA TERKAIT
- Eks Karyawan BRI Ditetapkan Tersangka Korupsi Dana KUR di Jembrana
- Pemerintah Siapkan Regulasi Baru Untuk Perkuat Perlindungan Pekerja Migran
- Pendiri Universitas Malahayati Angkat Bicara Soal Kisruh Internal
- Megawati Tonton Teater di GKJ, Menterinya Prabowo Ikut Hadir
- Menteri Prabowo Sebut Jokowi Bos, Ganjar Khawatir Ada Matahari Kembar
- Layanan Jantung Bethsaida Healthcare Jadi Destinasi Wisata Medis di Banten