Suspect Flu Burung, Balita Meninggal Dunia
Minggu, 29 April 2012 – 14:09 WIB
"Memang ada yang meninggal, tapi masih suspect flu burung," ujar Ridho. Mengenai informasi lebih lanjut Ridho meminta wartawan agar langsung cross check dokter yang sempat merawat Faruk, Dr Azisman.
Namun saat coba dihubungi wartawan Dr Azisman tidak kunjungan mengangkat telpon. Hingga tulisan ini naik cetak wartawan belum dapat informasi mengenai perkembangan Faruk sejak pertama kali dirujuk ke RSUD hingga nyawanya tidak tertolong. (dik/ilo/h)
PEKANBARU - Faruq, balita berusia 2,4 tahun, warga Jalan Hang Jebat RT03/RW 03 Kelurahan Suka Mulya, Kecamatan Sail, Jumat (27/4) malam,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Longsor di Karo, 9 Orang Meninggal Dunia, Satu Hilang
- Jalan Utama Penghubung Riau-Sumbar Macet Total, Ternyata Ini Penyebabnya
- Alhamdulillah, Warga Cikaret Kini Miliki Trafo PLN, Aliran Listrik Makin Stabil
- Jembatan Sungai Rokan Miring, Kendaraan Berat Dilarang Melintas
- Masa Cuti Kampanye Berakhir, Aep Syaepuloh Kembali Jabat Bupati Karawang
- Disapu Banjir Bandang, 10 Rumah di Tapsel Sumut Hanyut