Sustainability Bond BRI Tarik Minat Investor, Ciptakan Berbagai Peluang
Penggunaan dana hasil sustainability bond BRI juga mampu mendukung pencapaian tujuan pembangunan berkelanjutan (SDGs).
"Antara lain untuk menciptakan pekerjaan layak dan pertumbuhan ekonomi, mengurangi kesenjangan, serta kota dan komunitas berkelanjutan,” kata Listiarini.
Seperti diketahui, penerapan prinsip keuangan berkelanjutan semakin menjadi perhatian bagi institusi keuangan, khususnya perbankan. Praktik keuangan berkelanjutan merupakan salah satu dukungan industri jasa keuangan dalam pencapaian Sustainable Development Goals (SDGs) di Indonesia.
Hal itu diterapkan melalui strategi pada aspek ESG atau lingkungan (environment), sosial (social), dan tata kelola perusahaan (governance).(mcr10/jpnn)
Simak! Video Pilihan Redaksi:
Bank Rakyat Indonesia (BRI) tercatat sebagai perusahaan yang berkomitmen dalam mendukung praktik keuangan berkelanjutan. Hal ini ditunjukkan dengan posisi BRI sebagai first mover on sustainable finance di Indonesia. Bank pelat merah itu juga telah memili
Redaktur & Reporter : Elvi Robia
- Prabowo Bertemu MBZ, Targetkan Investasi Dagang Rp 158 Triliun
- Prabowo Dinilai Berhasil Membawa Investasi Jumbo dan Gibran Sukses Jaga Stabilitas Politik di Tanah Air
- INSEAD Business School, Jadikan Kerja Sama FWD Group & BRI Life Sebagai Studi Kasus
- Anindya Bakrie: Kita Harus Dorong Investasi Asing yang Ciptakan Lapangan Kerja
- Indonesia Siap Akselerasi Pertumbuhan Ekonomi dan Investasi Berkelanjutan dari AS
- ICEBM Untar 2024 jadi Sarana Percepatan Pencapaian SDGs untuk Semua Sektor