Sutan Berkelit soal Uang Lebaran, Jaksa Buka Sadapan
Selasa, 25 Februari 2014 – 19:41 WIB

Ketua Komisi VII DPR, Sutan Bhatoegana saat bersaksi pada persidangan atas Rudi Rubiandini di Pengadilan Tipikor Jakarta, Selasa (25/2) dalam perkara suap proyek SKK Migas. Foto: Ricardo/JPNN.Com
Sutan: Tapi kalau bisa sih as soon as possible supaya barang ini tidak jadi basi dan enggak bagus.
Rudi: Kalau nanti malam
Sutan: Itu lebih bagus. Saya sudah jelaskan ke Pak Herman nanti akan sampaikan ke bapak.
Rudi: Tapi sesudah buka, saya dapat buka di tempat lain.
Sutan: Oke kalau gitu nanti Pak Herman sms bapak habis isya ya?
Rudi: Ya lewat sekitar jam delapanan
Sutan: Jam delapanan ya. Iyalah biar clear, ini kan menyangkut produksi bapak nanti. Lebih cepat lebih bagus, sip ya?
Rudi: Makasih
JAKARTA - Ketua Komisi VII DPR Sutan Bhatoegana membantah pernah membicarakan soal tunjangan hari raya (THR) dengan Rudi Rubiandini saat masih aktif
BERITA TERKAIT
- Pastikan Dana Haji Aman, Kepala BPKH: Kami Utamakan Transparansi dan Prinsip Syariah
- Siswa Sulawesi Tenggara Cerdas-Cerdas, Ini Reaksi Mendikdasmen
- GP Ansor Gaungkan Patriot Ketahanan Pangan Menjelang Puncak Harlah Ke-91
- Koalisi Masyarakat Sipil Mengecam Intervensi Anggota TNI di Kampus UI dan UIN Semarang
- Berdoa di PIK, Biksu Thudong Tebar Pesan Damai
- Pemerintah Fokus Tuntaskan Pengangkatan PPPK Tahap 1, Honorer R2/R3 Keburu Pensiun