Sutarman Boyong Ayah ke Jakarta
Hari Ini Sutarman Sertijab di Mabes Polri
Senin, 28 Oktober 2013 – 06:53 WIB
JAKARTA - Sutarman memang Resmi menjadi Kapolri sejak Jumat (25/10) lalu. Namun, baru hari ini dia bakal memulai tugas-tugas barunya sebagai Bhayangkara 1. Pagi ini, upacara serah terima jabatan antara Sutarman dan Timur Pradopo akan dilangsungkan di Ruang Rapat Utama (Rupatama) Mabes Polri.
Upacara kali ini terasa istimewa. Karena untuk keempat kalinya Jenderal asal Sukoharjo itu menggantikan Timur Pradopo. Sebelumnya, dia menggantikan Timur sebagai Kaselapa Lemdiklat Polri (2008), Kapolda Jabar (2010), dan Kapolda Metro Jaya (2010).
Baca Juga:
Peraih Adhi Makayasa Akpol 1981 itu juga memboyong ayahnya, Pawiro Miharjo, ke Jakarta. Pria 83 tahun itu diberangkatkan dari kediamannya di Dukuh Dayu, Kelurahan Tawang, Kecamatan Weru, Kabupaten Sukoharjo, Jawa Tengah kemarin siang.
Baca Juga:
JAKARTA - Sutarman memang Resmi menjadi Kapolri sejak Jumat (25/10) lalu. Namun, baru hari ini dia bakal memulai tugas-tugas barunya sebagai Bhayangkara
BERITA TERKAIT
- Trisya Suherman: Lukisan Go Green Taruparwa Bisa jadi Penyemangat Para CEO
- Seniman Papua Bawa Pesan Ekologis di Jakarta Biennale 2024
- Masih Terima Endorsement Meski Sudah Jadi Pejabat Negara, Raffi Ahmad: Kan Enggak Ada Larangannya
- Anak Muda Indonesia Pendiri Desa Bumi Jadi Pembicara di Diskusi PBB
- Masyarakat Bersatu dalam Doa, Dukung Kepemimpinan Lucianty-Syaparuddin untuk Muba Sejahtera
- Naleya Genomik & RSAB Harapan Kita Kerja Sama untuk Pengembangan Tes Genetik Talasemia