Sutarmidji Minta Pemda di Kalbar Mempercepat Vaksinasi Anak 6-11 Tahun
Senin, 17 Januari 2022 – 14:42 WIB

Gubernur Kalbar Sutarmidji (Antara/Rendra Oxtora)
“Kami mendorong pemda agar bisa melaksanakan sosialisasi kepada masyarakat agar anak-anak kita bisa cepat divaksinasi," kata dia.
Harisson meminta pemerintah kabupaten/kota yang stok vaksinnya sudah menipis segera melapor ke Dinas Kesehatan Provinsi Kalbar supaya dinas bisa segera mengajukan permintaan tambahan pasokan vaksin Covid-19 ke Kemenkes. (antara/jpnn)
Simak! Video Pilihan Redaksi:
Sutarmidji meminta pemerintah kabupaten/kota di wilayah Kalbar segera melakukan vaksinasi Covid-19 anak 6-11 tahun.
Redaktur & Reporter : Boy
BERITA TERKAIT
- Pemkot Denpasar Dinilai Berkinerja Tinggi dalam Pemerintahan Daerah
- Pemda Ogah Usulkan Pengangkatan PPPK Paruh Waktu, BKN Pastikan NIP Tidak Diterbitkan
- Surat BKN soal Pengisian DRH NIP PPPK Paruh Waktu Ditunggu Pemda
- Pemda Diminta Jadi Motor Investasi dan Pemerataan Ekonomi
- Estpos Hadir di Pontianak, UMKM Kalbar Siap Masuk Era Digital
- Pentingnya Koordinasi Lintas Wilayah untuk Atasi Krisis Udara di Jabodetabekpunjur