Sutarmidji Salurkan Paket Bantuan dari Jokowi untuk Korban Banjir Sintang
Kamis, 18 November 2021 – 21:00 WIB
"Nanti, hari Minggu saya ke sana membawa kurang lebih 6 sampai 10 truk, kalau bisa. Akan kami distribusikan kepada yang terdampak. Semuanya, tidak hanya satu kabupaten," tuturnya.
Sutarmidji juga mengimbau kepada daerah yang mengalami musibah banjir agar bisa menetapkan status darurat bencana supaya cadangan beras bisa dicairkan.
"Supaya cadangan pangan di masing-masing kabupaten yang ada 100 ton itu bisa dicairkan. Minimal masyarakat memiliki beras dulu, baru kita bicara dengan kebutuhan-kebutuhan lain," katanya. (antara/jpnn)
Simak! Video Pilihan Redaksi:
Sutarmidji menyampaikan terima kasih kepada Presiden Jokowi yang telah memberikan bantuan untuk korban banjir Sintang, Kalbar.
Redaktur & Reporter : Boy
BERITA TERKAIT
- Prabowo Seorang Kesatria, Harus Tegas Hadapi Cawe-Cawe Jokowi di Pilkada
- Banjir Merendam 2.014 Rumah di Kabupaten Bandung, 12.250 KK Terdampak
- Pilwalkot Semarang 2024: Restu & Doa Jokowi untuk Yoyok-Joss
- Lihat Senyum Jokowi saat Kampanye Luthfi-Yasin di Simpang Lima Semarang
- Dukungan Anies untuk Pram-Rano Bakal Berdampak Signifikan
- Agung Sebut Pilkada Jateng Jadi Ajang Pertarungan Efek Jokowi vs Megawati