Sutiyoso Ajak Kader PKPI Optimis Hadapi 2014
Kamis, 23 Juni 2011 – 18:34 WIB
"Demonya ternyata soal banjir, macet dan lainnya. Tapi saya kaget, demo itu justru mendukung kita, bukan memusuhi kita," kata dia.
Sedangkan Ketua PKP Indonesia DKI Jakarta, Syarafudin Arsyad menyatakan, bahwa tugas yang diamatkan DPN kepada DPP, DPK, DPC telah dilakukan dengan penuh tanggungjawab. Termasuk di antaranya adalah proses verifikasi kepengurusan parpol sesuai syarat dalam UU Parpol yang baru.
"Verifikasi sudah selesai sampai ke Badan Kesbangpol DKI Jakarta. Kepemimpinan (PKPI) sudah ada di 44 kecamatan. Kantor sudah ada. DPK Pulau Seribu, lima darat dan satu laut juga sudah ada kantor. Jumlah kantor termasuk DPP ini, ada 51. Ini adalah peran serta kader semua," ucapnya.(boy/jpnn)
JAKARTA - Ketua Dewan Pimpinan Nasional Partai Keadilan dan Persatuan Indonesia (PKPI), Sutiyoso, mengajak kader partai itu untuk tidak ciut nyali
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Bagja Tak Setuju Bawaslu Jadi Lembaga Ad Hoc, Begini Alasannya
- Muzani Bantah Gerindra Serang PDIP Terkait Pandangan Kritis Soal PPN Naik Jadi 12 Persen
- Gerindra Bantah Menyerang PDIP Soal Kenaikan PPN jadi 12 Persen
- Jubir PSI: PDIP Pengusul PPN 12%, Sekarang Mau Jadi Pahlawan Kesiangan
- Hanif Dhakiri: Jangan Memanfaatkan PPN 12% jadi Alat Menyerang Presiden Prabowo
- Syahganda Sebut Pernyataan Dolfie Soal PPN Dapat Picu Instabilitas Politik