Sutiyoso Prioritaskan Kader Militan
Untuk Mengisi Daftar Caleg PKPI
Senin, 25 Maret 2013 – 16:32 WIB
“Adilnya memang harus ada kompensasi waktu. Tapi apa iya dia (KPU) mau ngasih? Karena mereka sudah terdesak dengan tahapan berikutnya. Jadi mau tidak mau saya harus manfaatkan waktu. Kita kebut habis, dan dari kemarin kita sudah bekerja. Kalau hari ini diumumkan positif lolos dan dapat nomor, mereka (bacaleg) tentu akan datang, karena di partai lain juga penuh,” yakinnya.
Baca Juga:
Sebagaimana diketahui, rapat pleno KPU hari ini akhirnya memastikan PKPI menjadi peserta Pemilu 2014, dengan nomor urut 15. Menurut Ketua KPU, Husni Kamil Manik, langkah tersebut diambil untuk menindaklanjuti keputusan PTTUN Jakarta, yang memenangkan gugatan PKPI terhadap KPU. (gir/jpnn)
JAKARTA - Ketua Umum Partai Keadilan dan Persatuan Indonesia (PKPI), Sutoyoso, memastikan partainya tidak akan mengusung kader yang sudah hengkang
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Deddy PDIP: Saya Tersinggung, Pak Prabowo Diperlakukan Seperti Itu di Solo
- Gibran Diduga Mulai Bersiap untuk Pilpres 2029, Indikasi Berani Menelikung Prabowo?
- Surat Suara Itu Akhirnya Dibakar, Ada 1.165 Lembar
- Besok Pilkada, Ayo Bantu Prabowo Lepas dari Pengaruh Mulyono
- Soal Penurunan Paket Bergambar Paslon, Ronny PDIP Minta Bawaslu Bergerak
- Penting, Jaga Situasi Kondusif Saat Pemungutan Suara