Sutradara Kondang Bilang, Pevita Pearce Punya Sex Appeal

jpnn.com - JAKARTA – Sutradara kondang Garin Nugroho tak menampik pesona yang dimiliki Pevita Pearce. Menurut Garin, artis cantik itu memang punya pesona sangat kuat.
Karena itu, Garin mengajak Pevita berperan dalam film terbarunya, Aach... Aku Jatuh Cinta. Dalam film itu, Pevita berperan sebagai Yulia yang banyak berdialog dengan kata puitis.
"Pevita itu punya sex appeal di suaranya saat dia ngomong. Suara sengaunya yang ngambang manja gitu," kata Garin Nugroho usai press screening di XXI Plaza Indonesia, Jakarta Pusat, Jumat (29/1).
Pevita mengaku senang dengan pujian Garin. Sebagai pemain film, dia mengaku punya tanggung jawab memerankan tokoh secara maksimal.
"Iya, Mas Garin pernah bilang itu sih yang soal sex appeal. Aku ya ketawa-ketawa aja," ucap Pevita. (ded/jos/jpnn)
JAKARTA – Sutradara kondang Garin Nugroho tak menampik pesona yang dimiliki Pevita Pearce. Menurut Garin, artis cantik itu memang punya pesona
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- In the End Linkin Park Tembus 2 Miliar View, Ikuti Jejak Numb di YouTube
- Kenang Sang Ibunda, Cici Faramida: Ibu Itu Hatinya Ingin Sekali Memberikan Kesenangan
- Nikita Mirzani Laporkan Reza Gladys atas Dugaan Pelanggaran UU ITE
- Ini Alasan Revelino Baru Muncul dan Mengakui Anak Lisa Mariana
- Komisi Yudisial Bakal Proses Aduan Paula Verhoeven
- Kembali Aktif, LKTDOV Hadirkan Mini Album Baru