SUV Tangguh Ini Siap Diberondong Peluru
Kamis, 07 Februari 2019 – 16:32 WIB

Rezvani Tank Military Edition. Foto: Rezvani Motors
Menariknya, bagian kabin menampilkan berbagai fitur mumpuni untuk menujang kenyamanan seperti sistem infotainment layar sentuh 8,1 inci yang terkoneksi Apple Carplay.
Kemudian fitur lainnya termasuk deadbolt, kontrol smokescreen, lampu depan dan belakang yang bisa disesuai keterangannya dan deadlock.
Soal harga, Rezvani Tank Military Edition dijual dengan harga sekitar 300 ribu US dolar atau sekitar Rp 4,2 Miliar. (mg9/jpnn)
SUV Tank Military Edition juga dilengkapi dengan opsi mesin V8 Hellcat yang menawarkan tenaga hinnga 707 hp dan torsi 972 Nm.
Redaktur & Reporter : Dedi Sofian
BERITA TERKAIT
- Alamak, Ford Disebut Jadi Pabrikan Mobil Paling Banyak Lakukan Recall
- Penuhi Kebutuhan Konsumen, MG Hadirkan Beragam Model SUV di IIMS 2025
- Suzuki Beri Kejutan di IIMS 2025, Perkenalkan Mobil Listrik Pertama untuk Indonesia
- Mitsubishi Xforce Ultimate DS Diklaim Andal Buat Diajak Menanjak
- All-new Hyundai SANTA FE Siap Tantang Fortuner dan Pajero
- Chery Indonesia Bersiap Merilis Mobil Terbaru dari Tiggo Family